, , No Comments

Bayangmu hantui malamku
Bayangmu cumbui nafasku
Bayangmu menghentak sukmaku
Mengajak nikmati tepian asmara
Detak jantungku tak beratur kenang kerling nakal narasimu
Wahai pemuda nakal,
Bilakah enyah dari pikirku?

Harum Dana Sekuritas, Menteng Raya 62, 8 Oktober 2005

Re-write from deepest thought.
Story about friend’s love affair.


0 comments: